James Kottak lahir pada tanggal 26 desember 1962 di Louisville, Kentucky United States James sebagai drummer Scorpions ini bergabung pada tahun 1996
Sebelum bergabung dengan Scorpions, ia adalah drummer Nut House, Mister Charlie, Buster Brown, Montrose, Kingdom Come, Wild Horses, the McAuley Schenker Group, Warrant, dan Ashba.